BIOSAN

Komposisi Biosan yaitu Tribulus terrestris dari Bulgaria dengan kandungan zat aktif Protodioscin (60%) yang berfungsi sebagai precursor DHEA (De-Hidro-Epi-Androsterone). Sehingga dapat meningkatkan hormon testosteron pada pria atau hormon esterogen pada wanita. Pada pria berperan untuk memperbaiki kualitas sperma dengan cara meningkatkan jumlah sperma (kuantiti), memperbaiki bentuk (morfologi) dan pergerakan (motilitas) sperma. Pada wanita berperan untuk memperbaiki kualitas sel telur.
KOMPOSISI
Tiap tablet salut selaput mengandung:
Ekstrak Tribulus Terrestris L 275 mg
KEGUNAAN
Membantu memelihara stamina
CARA PEMAKAIAN
3 x sehari 1 tablet salut selaput
KEMASAN
5 strip @ 6 tablet salut selaput
Simpan pada suhu di bawah 30 OC
Simpan pada suhu di bawah 30 OC